4 Fakta Penertiban PKL dan Parkir Liar di Kota Garut, Ketegasan Pj Bupati Hingga Dukungan Warga dan Aparat

- 14 April 2024, 18:30 WIB
Penertiban PKL dan parkir liar di pusat Kota Garut demi kenyamanan bersama.
Penertiban PKL dan parkir liar di pusat Kota Garut demi kenyamanan bersama. /Ade Parhan/Pikiran Rakyat Garut/

"Semoga upaya ini memberikan hasil yang optimal untuk kemajuan kota Garut yang lebih baik," tandasnya.

3. Ketegasan Pj Bupati Garut dalam Penertiban PKL dan Parkir Liar

Ketegasan Pj Bupati Garut dalam penegakkan aturan penertiban PKL dan Parkir liar di Kota Garut.
Ketegasan Pj Bupati Garut dalam penegakkan aturan penertiban PKL dan Parkir liar di Kota Garut.

H-1 lebaran hingga pukul 00.00 WIB menjadi batas akhir bagi para pedagang kaki lima (PKL) yang berjualan selama bulan Ramadan di sepanjang jalan A. Yani pusat kota Garut.

Disela Apel Bersama Kesiapan Pengamanan Malam Takbiran Idulfitri 1445 Hijriah Operasi Ketupat Lodaya 2024 yang digelar di Pos Pam Bank BJB, Pj Bupati Garut Barnas Adjidin mengatakan, langkah-langkah pembersihan lingkungan perkotaan dijadwalkan sebagai bagian dari persiapan menghadapi momen tersebut.

Pj Bupati juga menginstruksikan aparat keamanan untuk menegakkan aturan secara humanis terhadap pedagang di area perkotaan, dengan memberikan dukungan untuk menertibkan barang dagangan mereka.

Baca Juga: Todong Pedagang Baso Tahu di Terminal Guntur Garut, Pelaku Berhasil Diringkus Polisi Meski Sempat Melawan

"Dan apabila pada saatnya masih tetap ada, tentu kita harus tegas dan terukur, oleh karena itu mari kita sama-sama menjadikan kota Garut ini kota yang indah dan nyaman, dan tentunya besok kita akan melaksanakan insya Allah soat Idulfitri," lanjutnya.

Pj. Bupati Garut menegaskan pentingnya menjaga keamanan dan kenyamanan selama momen Idulfitri bagi seluruh masyarakat Kabupaten Garut, baik di wilayah perkotaan maupun kecamatan lainnya. Koordinasi dengan Forkopimda Kabupaten Garut menjadi prioritas terkait kebersihan dan kondusifitas masyarakat menjelang lebaran.

"Kondusitifitas tetap harus terjaga jangan sampai berbuat refresif terhadap masyarakat PKL meski masih ada yang tidak mengindahkan aturan," kata Pj Bupati Garut Barnas Adjidin, mengakhiri.


4. Polres Garut Siap Ambil Tindakan Tegas Terhadap PKL dan Parkir Liar yang Tidak Kooperatif

Operasi penertiban Kota Garut terus ditingkatkan oleh Polres Garut. Siap lakukan tindakan tegas bagi PKL dan pelaku parkir liar jika tidak kooperatif.
Operasi penertiban Kota Garut terus ditingkatkan oleh Polres Garut. Siap lakukan tindakan tegas bagi PKL dan pelaku parkir liar jika tidak kooperatif.

Halaman:

Editor: Ade Parhan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah