3 Makanan Penyebab Usus Menjadi Tidak Sehat Menurut Ahli Gastroenterologi

- 21 September 2023, 13:30 WIB
Ilustrasi kesehatan usus
Ilustrasi kesehatan usus /

PR GARUT - Organ tubuh usus, tampak seperti sederhana. Namun jangan dianggap tak memiliki fungsi yang baik, sebab usus berperan penting untuk menjaga berbagai fungsi tubuh agar bekerja dengan baik, seperti sistem saraf, sistem kekebalan, fungsi pencernaan bahkan kesehatan mental.

Usus yang terhubung dengan saluran pencernaan serta sebagai tempat tinggalnya sejumlah bakteri yang ada dalam tubuh manusia untuk membantu tubuh disebut dengan mikrobioma usus. Maka apa yang kita makan memainkan peran penting dalam kesehatan mikrobioma usus.

Mengutip dari The Healthy, Alhi Gastroenterologi Amerika Serikat, Chris Damman mengatakan jika tidak memberi makan usus dengan benar, kemungkinan akan menghadapi beberapa masalah kesehatan yang besar.

“Makanan yang Anda makan menentukan jenis bakteri yang tumbuh di usus Anda,” kata Chris Damman, dikutip dari The Healty oleh Pikiran Rakyat Garut pada Kamis, 21 September 2023.

Ia juga menyebutkan jika makanan sehat akan menghasilkan faktor yang menumbuhkan sel-sel usus yang sehat, artinya lebih sedikit ‘usus bocor’ atau mengalami peradangan dan tubuh menjadi lebih sehat secara keseluruhan.

Namun ada sejumlah makanan yang membahayakan usus jika dikonsumsi secara terus-terusan yang mana nantinya akan menciptakan lingkungan tidak sehat bagi usus. Berikut ini, makanan yang membuat usus menjadi tidak sehat.

Baca Juga: 3 Masalah Kesehatan yang Disebabkan oleh Susu, Salah Satunya Osteoporosis

Makanan yang Membuat Usus Tidak Sehat

  • Makanan dengan Jenis Dipanggang

Meski makanan panggang kemasan serta dihaluskan, sangat lezat dikonsumsi sebagai camilan seperti roti atau yang lainnya. 

dr Chris Damman sebagai pakar kesehatan usus melihat makanan tersebut dapat membahayakan usus.

Halaman:

Editor: Muhammad Dzikrillah Tauzirie

Sumber: The Healthy


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x