8 Menu Buka Puasa Cocok Untuk Diet, Sehat dan Rendah Kalori

- 29 Maret 2024, 13:30 WIB
Rekomendasi Menu Sahur yang Sehat, Oatmeal
Rekomendasi Menu Sahur yang Sehat, Oatmeal /Ranthi Apriliah/

Kurma juga merupakan buah kaya akan nutrisi seperti vitamin B, C dan gula alami. Kurma juga memiliki kalori rendah sekitar 23 kalori.

Baca Juga: Bagi Pecinta Korea, Wajib Kunjungi 6 Restoran Korea di Bandung

2. Oatmeal

Oatmeal memang dikenal sebagai makanan diet. Menu ini bisa menjadi pilihan untuk berbuka puasa. Oatmeal kaya akan serat ini memberikan rasa kenyang yang lebih lama.

3. Sate Dada Ayam

Dada ayam merupakan menu diet yang sudah umum karena memiliki banyak protein dan rendah lemak sehingga baik dikonsumsi untuk orang yang sedang diet.

4. Capcai

Capcai bisa menjadi menu pilihan untuk berbuka puasa bagi orang diet karena capcai hanya berisikan sayur mayur seperti wortel dan kubis. Sayur tersebut mengandung banyak serat dan vitamin. Dan tentunya juga bisa membuat rasa kenyang lebih lama.

5. Ikan Salmon dan Tuna

Salmon dan tuna bisa menjadi menu pilihan untuk diet sebab rendah kalori dan membuat kenyang terasa lebih lama. Salmon kaya akan protein, omega 3, dan vitamin. Sementara, tuna memiliki protein tinggi serta rendah kalori dan lemak.

Halaman:

Editor: Hanin Annisa Nuradni


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah