Ternyata Bukan di IKN, Titik Tengah Kepulauan Indonesia Berada di Daerah Ini, Ada yang Tahu?

- 19 Juni 2024, 14:00 WIB
Titik Tengah Kepulauan Indonesia
Titik Tengah Kepulauan Indonesia /YouTube MhsGeo

PR GARUT-Pada artikel kali ini kami akan mengulas mengenai titik tengah dari kepulauan Indonesia yang sebenarnya.

Indonesia sendiri memiliki luas wilayah 1892.490 km2 dengan 17.01 pulau di dalamnya.

Selama ini banyak menyangka bahwa titik tengah Indonesia berada di Ibukota Nusantara padahal jika ditelusuri letaknya bukanlah di sana

Lantas di mana sebenarnya titik tengah Indonesia?

Seperti dilansir dari YouTube @MhsGeo Rabu 19 Juni 2024, Indonesia sendiri berada pada 6°04'30" LU dan 11°00'36" LS dan antara 94°58'21" BT dan juga 141°01'10" BT.

Baca Juga: STOP Membuang Cangkang Telur! Bisa Dibuat Pupuk Organik yang Bagus untuk Tanaman, Berikut ini Cara Membuatnya

Dengan demikian jika ditarik dengan garis simetris horizontal dan vertikal dari garis astronomis maka titik tengahnya dapat terlihat pada kordinat 02°28'03"LS dan pada 117°59'45,5" BT.

Adapun untuk titik tengah kepulauan Indonesia sendiri berada di selat Makassar Pulau Balabalakang dan titik daratan paling tengah tersebut adalah Pulau Ambo yang berjarak 10 KM.

Sehingga dengan demikian bisa dikatakan bahwa titik tengah dari kepulauan Indonesia berada di Pulau Ambo.

Halaman:

Editor: Sandi Susandi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah