Lanjutan Pembangunan Tol Getaci, 21 Desa Dapat UGR Mulai dari Kabupaten Bandung hingga Garut Utara

- 16 April 2024, 16:00 WIB
Ilustrasi peta rencana pembangunan Tol Getaci
Ilustrasi peta rencana pembangunan Tol Getaci /

Berikut ini adalah daftar daerah yang telah mendapatkan uang ganti rugi Tol Getaci, antara lain:

Kabupaten Bandung

  • Desa Cigentur
  • Desa Karangtunggal
  • Desa Padamukti
  • Desa Tegal Sumedang
  • Desa Mekarlaksana
  • Desa Mandalawangi
  • Desa Bojongloa
  • Desa Cijagra
  • Desa Margaasih
  • Desa Panyadap
  • Desa Tegalluar
  • Desa Sri Rahayu
  • Kecamatan Rancabolang

Kabupaten Garut

Sementara untuk di Kabupaten Garut, diketahui ada delapan desa yang telah mendapatkan pembayaran UGR, di antaranya:

  • Desa Leles
  • Desa Kandangmukti
  • Desa Tambaksari
  • Desa Karangmulya
  • Desa Mandalasari
  • Desa Margacinta
  • Desa Hegarsari
  • Desa Sukamukti

Itulah informasi mengenai progres pembangunan Tol Getaci serta daerah yang telah mendapatkan UGR untuk segmen Gedebage-Garut Utara. ***

Halaman:

Editor: Muhammad Dzikrillah Tauzirie


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah