16 Desa 4 Kecamatan di Kabupaten Cilacap Terbeton Tol Getaci, Masuk Pembangunan Tahap 2

- 20 Mei 2024, 13:00 WIB
info kelanjutan pembangunan Tol Getaci
info kelanjutan pembangunan Tol Getaci /

PR GARUT - Sebanyak 16 Desa dan 4 Kecamatan di Kabupaten Cilacap ini akan terbeton Tol Getaci, masuk pembangunan tahap 2.

Pembangunan Tol Getaci masuk dalam salah satu Proyek Strategis Nasional (PSN) yang fokus dibangun pemerintah.

Tol Getaci disiapkan untuk menjadi rute utama di jalur selatan dimana menghubungkan Jawa Barat dengan Jawa Tengah dengan total panjang mencapai 206,65 km.

Diantaranya ada 171,40 km di Jawa Barat, sedangkan 35,25 km lainnya berlokasi di Jawa Tengah. Tol Getaci ini akan menjadi tol terpanjang di Indonesia.

Baca Juga: 24 Desa 4 Kecamatan di Kabupaten Ciamis Terbeton Tol Getaci, Siap-siap Jadi Tujuan Akhir Pembangunan Tahap 1

Adapun rute jalan yang akan dibangun adalah Gedebage-Tasikmalaya-Cilacap. Untuk Kabupaten Cilacap akan menjadi tujuan akhir Tol Getaci meski tersambung dengan tol Yogyakarta.

Nah bagi masyarakat yang berada di Kabupaten Cilacap dan dilewati Tol Getaci bersiap dimana akan terdampak pembebasan lahan.

Dari peta pembangunan yang ada, sekitar 16 Desa di 4 Kecamatan akan terbeton pembangunan Tol Getaci di Kabupaten Cilacap.

Berikut ini daftar 16 Desa dan 4 Kecamatan di Kabupaten Cilacap yang terbeton Tol Getaci:

Halaman:

Editor: Muhammad Faiz Sultan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah