MasyaAllah! Ini 5 Wisata Alam Surga Tersembunyi di Garut, Ada Support Instagramable, Pantai Santolo - Curug

- 13 April 2024, 10:30 WIB
Pantai Santolo di Desa Pamalayan, Kecamatan Cikelet, Kabupaten Garut, Jawa Barat
Pantai Santolo di Desa Pamalayan, Kecamatan Cikelet, Kabupaten Garut, Jawa Barat /Instagram/@galerigarut_

PR GARUT – Wilayah Kabupaten Garut menyimpan begitu banyak destinasi wisata alam yang bisa dikatakan sebagai surga tersembunyi di Jawa Barat.

Tentu di momen libur lebaran Idul Fitri 2024 cocok untuk dikunjungi, dijamin suasana alam yang alami bikin Anda merasa takjub dan tak ingin cepat-cepat pulang.

Lantas ada apa saja desinasi wisata alam di Kabupaten Garut yang lengkap dengan support instgaramable? Berikut ini jawabannya.

Baca Juga: Makin PD! Akun FF Sultan Gratis FB Spesial Libur Lebaran, No Tipu, Full Item Premium Fee Fire, Cek Aja di Sini

  1. Curug Orok

Bagi kalian yang ingin melihat suasana alam dengan nuansa alami, silakan mengunjungi Curug Orok.

Air terjun yang memiliki ketinggian kurang lebih 20 meter dengan pepohonan nan hijau menjadikan suasana semakin sejuk dan pastinya Anda akan menemukan Susana nan damai.

  1. Kampung Sampireun

Saat mengunjungi Kampung Sampireun Anda akan menikmati suasana perkampungan khas tradisi Sunda ditambah dengan keindahan alam yang dikelilingu sawah dan pepohonan nan hijau.

Baca Juga: Jadi Trending, Potret Sederhana Ariel Noah Rayakan Lebaran Bersama Putrinya, Tak Pertontonkan Kemewahan

  1. Papadndayan

Khusus para pecinta hiking, Anda bisa mengunjungi gunung Papandayan, ada sebuah pemandangan menakjubkan berupa kawah dengan berbagai warna.

Halaman:

Editor: Ade Parhan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah