Tol Getaci Dibagi 4 Seksi, Garut Masuk 2 Rute Jalan yang Dibangun, Apa Saja?

- 11 Juni 2024, 06:00 WIB
ilustrasi jalan tol
ilustrasi jalan tol /

PR GARUT - Pembangunan Tol Getaci menjadi salah satu fokus infrastruktur dimana dibagi menjadi 4 seksi, Garut masuk 2 rute jalan yang dibangun.

Tol Getaci adalah proyek strategis nasional (PSN) yang akan dibangun pada wilayah Jawa Barat dan Jawa Tengah sepanjang 206,65 km.

Ruas jalan yang dibangun ini terbagi diantaranya 171,40 km di Jawa Barat dan 35,25 km lainnya di Jawa Tengah.

Sedangkan untuk rute pembangunan sendiri dibagi menjadi 4 seksi yang menjadi acuan pembangunan ruas jalan tol.

Baca Juga: Gerbang Tol Getaci di Bandung Menjadikan Pusat Penghubung di Wilayah Jawa Barat, Perjalanan Semakin Singkat

Keempat seksi pembangunan ruas jalan tol Getaci yaitu:

1. Seksi 1: Junction Gedebage - Garut Utara (45,20 Km)

Seksi 1 Tol Getaci (Junction Gedebage Garut Utara)

Seksi 1 ini merupakan ruas awal Tol Getaci yang menghubungkan kawasan Gedebage di Bandung dengan Garut Utara. Seksi ini ditargetkan selesai pada tahun 2028.

Halaman:

Editor: Muhammad Faiz Sultan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah