Rezeki Anak! Ibu Hamil Dapat Bansos PKH Sudah Cair di Beberapa Wilayah, Daerahmu Termasuk?

- 26 Maret 2024, 17:00 WIB
Ilustrasi bansos ibu hamil.
Ilustrasi bansos ibu hamil. /iStock

PR GARUT - Bantuan sosial (bansos) Program Keluarga Harapan (PKH) tahap 2 sedang dalam proses dan  status SIKS-NG sudah menunjukkan adanya tanda-tanda akan segera cair.

SIKS-NG adalah aplikasi Sistem Informasi Kesejahteraan Sosial Next Generation yang hanya dapat diakses oleh pendamping sosial.

Penyaluran PKH tahap 2 melalui SIKS-NG dikonfirmasi sudah muncul dengan periode pembagian selama dua bulan. Yakni Maret dan April 2024.

Baca Juga: Banyak yang Penasaran! Sudah Dapat Bansos Beras 10 Kg, Apakah Masih Bisa Terima BPNT dan PKH?

Setiap Keluarga Penerima Manfaat (KPM) untuk menerima besaran dana PKH tahap 2.

Seperti penerima manfaat kategori ibu hamil yang mendapatkan Rp750 ribu per tahap.

Sementara kategori lainnya yaitu:

- Anak usia dini/balita: Rp750 ribu per tahap.

- Lansia: Rp600 ribu per tahap

Halaman:

Editor: Neni Nuraeni


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah