Ternyata Ini Daftar Terbaru Gerbang Tol Getaci dan Titik Lokasinya, Usai Rencana Tahap Awal Fokus Jawa Barat

- 13 Januari 2024, 11:30 WIB
Ilustrasi Gerbang Tol Getaci
Ilustrasi Gerbang Tol Getaci /Instagram: @hendi12s

PR GARUT - Berikut kami sajikan daftar gerbang Tol Getaci terbaru usai adanya perubahan rencana pembangunan tahap awal hanya berfokus di Jawa Barat.

Pembangunan Tol Getaci sendiri rencananya akan di mulai pada kuartal II di tahun 2024 mendatang.

Pembangunan Tol Getaci tahap awal ini sendiri sepanjang 108,30 kilometer dengan perkiraan nilai investasi Rp37,14 triliun.

Dari daftar gerbang tol terbaru tercatat di Kabupaten Garut rencananya akan dibangun dua gerbang tol untuk utara dan selatan.

Untuk lebih jelasnya inilah daftar Gerbang Tol Getaci yang akan di bangun:

1. Gerbang Tol Simpang Susun Majalaya

Adapun untuk lokasinya sendiri di Majalaya, Kabupaten Bandung.

2. Gerbang Tol dan Simpang Susun Nagreg

Lokasi gerbang ini berada di Kecamatan Nagreg, Kabupaten Bandung.

Halaman:

Editor: Sandi Susandi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah