Alhamdulillah BLT El Nino Masih Cair Hari Ini, Golongan KPM BPNT Murni Cek Rekening BRI dan Jam Distribusinya

- 27 Desember 2023, 18:30 WIB
Ilustrasi BLT El Nino cair di Bank BRI
Ilustrasi BLT El Nino cair di Bank BRI /Akun TikTok Wigoza/

 

PR GARUT - Kabar baik pemerintah terus menggenjot penyaluran untuk Bantuan Langsung Tunai (BLT) El Nino di seluruh wilayah Indonesia.

BLT El Nino sendiri diberikan pemerintah kepada 18,8 juta KPM yang berhak menerimanya.

Bantuan El Nino ini diberikan guna mempertahankan daya beli masyarakat di saat harga pangan naik akibat kemarau panjang.

Besaran bantuan El Nino ini diberikan dalam jumlah besaran Rp400 ribu mencakup dua bulan dari November sampai Desember 2023.

Terbaru di beberapa wilayah telah disalurkan terutama melalui KKS Bank BRI.

Baca Juga: Tinggal 4 Hari Lagi, Segera Cairkan BLT El Nino Rp400 Ribu, Cek Cara dan Dokumen yang Wajib Ada

Adapun untuk penyaluran bantuan ini sendiri disalurkan melalui mitra penyalur yaitu Bank Himbara dan juga PT Pos Indonesia.

Bantuan ini akan diproses hingga 31 Januari 2023 sehingga para KPM yang berhak mendapat jika belum cair tidak perlu khawatir.

Untuk kebiasaan penyaluran Bank BRI biasanya disiarkan di atas pukul 21:00 WIB ke atas.

Halaman:

Editor: Sandi Susandi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah