Kolesterol Naik Usai Santap Menu Lebaran? Inilah Rekomendasi 9 Obat Alami untuk Menurunkannya

- 12 April 2024, 17:00 WIB
9 Jenis obat alami direkomendasikan untuk turunkan kolesterol
9 Jenis obat alami direkomendasikan untuk turunkan kolesterol /

PR GARUT - Berlebihan menyantap makanan bersantan dan berlemak saat berhari raya lebaran biasanya sulit dikendalikan. Hal ini tentunya harus diwaspadai.

Pasalnya, menyantap makanan bersantan dan berlemak bisa memicu peningkatan kadar kolesterol dalam tubuh. Terlebih jika kita malas berolahraga.

Untuk menghindari hal-hal yang tak diinginkan, bagi penderita kolesterol dapat menanggulanginya dengan obat kolesterol alami.

Lalu, apa saja obat kolestrol alami yang dapat menanggulanginya ?

Selain menjaga pola makan, penderita juga bisa memanfaatkan obat alami untuk menjaga kadar kolesterol dalam darah.

Baca Juga: Cekbansos Kemensos go id 2024, BPNT Masih Cair Rp400 Ribu, Cek di Sini

Berikut ini ada 9 item obat kolesterol alami yang direkomendasikan:

1. Jahe

Tanaman herbal ini dipercaya mampu membantu mengobati beberapa masalah kesehatan, termasuk obat alami kolesterol. Jahe diklaim mampu menurunkan kadar kolesterol jahat (LDL) dan trigliserida, sekaligus meningkatkan kadar kolesterol baik (HDL).

Kandungan zat alami dalam jahe dipercaya mampu mengurangi risiko penyakit jantung. Mengonsumsi jahe sebagai obat bisa dalam bentuk bubuk, suplemen, atau diolah sebagai bumbu masakan.

Halaman:

Editor: Muhammad Faiz Sultan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah