Cara Cek Nomor HP IM3 Sendiri dengan Mudah, Bisa Lewat Kode Dial dan SMS

- 6 April 2024, 22:00 WIB
IM3 Sukses Gelar Konser Collabonation Tour Brebes, Membawa Kampanye ‘Selalu Nyambung dengan Sinyal IM3'.
IM3 Sukses Gelar Konser Collabonation Tour Brebes, Membawa Kampanye ‘Selalu Nyambung dengan Sinyal IM3'. /Dok. IM3/

PR GARUT - Indosat IM3 menjadi salah satu provider jaringan yang tersedia di Indonesia saat ini, lantas bagaimana cara cek nomor HP IM3 sendiri?

Nomor HP IM3 merupakan nomor telepon seluler yang diterbitkan oleh perusahaan telekomunikasi Indosat Ooredoo. Pengguna akan mendapatkan nomor telepon ini sebagai identitas yang bisa dipakai untuk berbagai kebutuhan.

Namun jika Anda lupa nomor HP IM3 sendiri, Anda dapat menggunakan beberapa cara untuk mencari informasi tersebut.

Berikut beberapa cara yang dapat Anda lakukan untuk mengecek nomor HP iM3 yang digunakan, mulai dari kode dial, aplikasi, dan SMS.

Baca Juga: Link Download Video  Pacitan Viral Mentahan Neng Alas Pacitan Beredar di Medsos, Awas Jangan Klik ini Bahayany

Cara Cek Nomor IM3 dengan Dial UMB

  1. Klik ikon telepon di HP Anda.
  2. Tekan *123#.
  3. Ketik angka 7.
  4. Tunggu beberapa detik hingga muncul pop up di layar yang berisi informasi perihal nomor Indosat kamu.

Cara Cek Nomor IM3 dengan SMS

  1. Buka aplikasi SMS di HP Anda.
  2. Tulis "INFO" kemudian tekan tombol send.
  3. Akan muncul kode verifikasi, tulis kode verifikasi dan tekan send.
  4. Akan muncul informasi nomor HP IM3 Anda, beserta pulsa dan masa aktif.

Baca Juga: Menakjubkan, Kode Redeem FF Hari ini 1 Menit yang Lalu, Ada Hadiah Skin AK47 Blue Flame Draco

Cara Cek Nomor IM3 dengan Aplikasi MyIM3

Halaman:

Editor: Muhammad Faiz Sultan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah