Pecinta Bunga Anggrek Wajib Berkunjung ke Orchid Forest Cikole Lembang: Spesies dari Berbagai Negara

- 25 Mei 2024, 13:30 WIB
Mengungkap Pesona Taman Anggrek Terluas di Indonesia: Orchid Forest Cikole
Mengungkap Pesona Taman Anggrek Terluas di Indonesia: Orchid Forest Cikole /kemenparekraf/

Saat malam hari, lampu-lampu di Wood Bridge atau jembatan ini akan menyala secara otomatis. Sehingga membuat suasana semakin cantik dan romantis. Untuk menaiki jembatan ini dikenakan biaya Rp 20.000 per orang.

3. Garden of Light

Garden of Light merupakan area taman yang terbuka dan dihiasi beragam tanaman, termasuk anggrek. Saat malam hari, Garden of Light menjadi taman yang makin cantik karena dihiasi lampu-lampu.

Bagi anda yang suka berswafoto juga, tempat ini bisa dijadikan spot foto yang menarik untuk mengabadikan momen indah liburan anda.

Baca Juga: Surga Tersembunyi di Pine Forest Camp Lembang, Sajikan Keindahan Alam yang Memukau

4. Teras Paphio

Tak hanya menikmati keindahan bunga anggrek, di Orchid Forest Cikole juga ada Teras Paphio yang menyuguhkan performance musik dan acara lainnya. Tempat ini ikonik karena ada panggung dan bangku-bangku yang memanjang.

5. Orchid Castle

Tak perlu khawatir bagi anda yang membawa anak-anak, Orchid Castle bisa anda kunjungi karena ada banyak wahana seru seperti outbound mini, flying fox mini, sepeda, dan masih banyak lagi. Wahana ini tentunya membuat si kecil bahagia.

6. Rabbit Forest

Halaman:

Editor: Hanin Annisa Nuradni


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah