Ingat! Jadwal Pendaftaran PPDB 2024 Kota Bandung untuk Jenjang SD dan SMP

- 10 Mei 2024, 14:15 WIB
Pendaftaran PPDB dibuka secara online
Pendaftaran PPDB dibuka secara online /

PR GARUT – Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) 2024 di Kota Bandung telah diumumkan oleh Dinas Pendidikan Kota Bandung melalui Instagram resminya. Untuk jenjang SD dan SMP pendaftaran mulai Mei sampai Juni 2024.

Dilansir dari Instagram @bdg.disdik Kamis, 9 Mei 2024, PPDB Kota Bandung tahun ini berbeda dengan sebelumnya yakni terdapat sejumlah evaluasi dan perbaikan secara teknis.

Untuk proses pra pendaftaran, pengumuman pendaftaran, pendaftaran dan penyerahan dokumen, seleksi hingga batas kuota daya tampung, pengumuman hasil seleksi, hingga pendaftaran ulang dilakukan secara online di ppdb.bandung.go.id.

Pendaftaran PPDB Kota Bandung jenjang SD dan SMP dilakukan 4 jalur. Sehingga siswa dan orang tua yang telah bersiap mendaftar sesuai jalur pilihannya bisa cek informasi ini.

Baca Juga: Catat! Jadwal Lengkap PPDB Jawa Barat 2024 Tingkat SMA, SMK Hingga SLB

Jadwal Pendaftaran PPDB 2024 Kota Bandung Jenjang SD dan SMP

Tahap 1

Jalur Afirmasi

6 – 15 Mei 2024: Pendaftaran secara manual melalui wali kelas atau mandiri.

16 – 25 Mei 2024: Mengubah data diri oleh wali kelas atau mandiri.

Halaman:

Editor: Hanin Annisa Nuradni


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah