Bukan Hanya Tol Getaci, Simak Perkembangan Terbaru Rencana Pembangun Tol Dalam Kota Bandung

- 25 Juni 2024, 11:00 WIB
ilustrasi jalan Tol Dalam Kota Bandung
ilustrasi jalan Tol Dalam Kota Bandung /

PR GARUT - Selain membangun Tol Getaci Gedebage-Tasikmalaya-Ciamis pemerintah juga telah menggulirkan kembali pembangunan tol dalam Kota Bandung.

Untuk saat ini Tol Getaci sendiri diundur pembangunannya dan direncakan akan dimulai pada 2025 mendatang.

Sementara untuk wacana pembangunan tol dalam Kota Bandung kini mulai bergulir ke publik.

PUPR sebelumnya sempat mengungkap rencana pengembangan tol dalam Kota Bandung yang ditargetkan akan mulai kontruksi pada tahun ini.

Persiapan Pembangunan Tol Dalam Kota Bandung

Saat ini sendiri pihak PUPR sedang menggodok skema kontruksi tol yang ditetapkan sebagai Proyek Strategis Nasional (PSN).

Untuk kontruksi fisik sendiri masih dalam tahap penentuan apakah perlu dukungan pemerintah atau tidak.

Baca Juga: MASIH AKTIF! 20 Akun FF Sultan Gratis, UNCECK, No Litomplo Hack dan Nenagamer, Update 25 Juni 2024

Sementara untuk nilai investasi dari proyek tersebut mencapai 7,83 Triliun.

Cakupan Tol Dalam Kota Bandung

Jika melihat pada dokumen perubahan PSN Kemenko Perekonomian dijelaskan bahwa kontruksi meliputi pegembangan Bandung Intra Urban tol Road dan Nort South Link.

Halaman:

Editor: Sandi Susandi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah