Rumor Transfer Liga 1: Eks Playmaker Persib Bandung Levy Madinda Segera Merapat ke Barito Putera

- 23 Mei 2024, 18:30 WIB
Levy Madinda merapat ke Barito Putera?
Levy Madinda merapat ke Barito Putera? /

Jika rumor ini terealisasi ada fakta menarik bahwa Levy Madinda ini juga sempat membobol gawang Barito Putera di Liga 1.

Baca Juga: Rumor Transfer Liga 1: Persis Solo Bakal Datangkan Giovani Numberi dari PSIS, OTW Tim Rival

Momen itu didapatkan Levy Madinda ketika berseragam Persib Bandung dan menjamu Barito Putera di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA) pada 13 Agustus 2023 lalu saat laga berakhir imbang 1-1.

Levy Madinda mencetak gol fantastis dari jarak jauh hampir setengah lapangan yang tak mampu dijangkau kiper Barito Putera.

Namun gol tersebut juga menjadi satu-satunya gol Levy Madinda di Persib Bandung. Selama setengah musim, Levy Madinda sendiri mencatatkan statistik 1 gol dan 5 assist bersama Persib Bandung.

Manarik untuk ditunggu, apakah eks rekan setim Aubameyang di Timnas Gabon ini akan merapat ke Barito Putera dan bertemu Persib Bandung di Liga 1 musim depan? ***

Halaman:

Editor: Muhammad Faiz Sultan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah