Bansos BPNT Penyaluran April 2024 Belum Cair Merata, Terus Pantau Status Bantuan di cekbansos.kemensos.go.id

- 16 April 2024, 15:30 WIB
Penting! Info Terbaru Bansos BPNT Cair April 2024 untuk KPM. Ini Penjelasan Lengkapnya!/Dok. Istimewa
Penting! Info Terbaru Bansos BPNT Cair April 2024 untuk KPM. Ini Penjelasan Lengkapnya!/Dok. Istimewa /

Namun akun lainnya menuturkan hingga saat ini keterangan KKS BPNT milik mertuanya masih kosong.

"kak, punya mertua saya bpnt nya bulan April kok masih kosong ya , sampai sekarang," tulis @Afif&fandy.

Penyebab belum program BPNT belum cair secara merata karena setiap daerah pastinya memiliki jadwal yang berbeda-beda.

Penyaluran bansos ini pun dilakukan tidak serentak, melainkan secara bertahap. Untuk itu KPM disarankan agar terus memantau aplikasi atau situs cek bansos dari Kemensos.

Baca Juga: Gampang Banget! Begini Cara Cek Bansos PKH 2024 Secara Online, Pastikan Terdaftar untuk Mendapat Pencairan

Cara Cek Bansos BPNT 2024

1. Mulai proses pengecekan dengan  mengunjungi situs cekbansos.kemensos.go.id.

2. Isi informasi sesuai dengan data pada Kartu Tanda Penduduk (KTP), termasuk nama lengkap dan alamat.

3. Pengguna diwajibkan mengisi kode captcha yang ditampilkan demi keamanan dan validasi data.

4. Klik pada tombol 'Cari Data' untuk memeriksa status penerimaan bansos.

Demikian langkah-langkahnya. Program BPNT diharapkan pemerintah dapat membantu KPM untuk memenuhi kebutuhan pokok sehari-hari serta berkontribusi pada peningkatan kualitas hidup. ***

Halaman:

Editor: Neni Nuraeni


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah