WOW! 4 Daftar Hp Android Harga di Bawah 2 Jutaan dengan Kamera 50 Megapixel, Intip Plus Minusnya Disini

- 25 Februari 2024, 11:30 WIB
Rekomendasi Hp Oppo 2 Jutaan Terbaik di Bulan Maret, Siap Sambut Ramadhan
Rekomendasi Hp Oppo 2 Jutaan Terbaik di Bulan Maret, Siap Sambut Ramadhan /
  • Ponsel ini memiliki desain keren dengan cover belakang bertekstur kulit jeruk.
  • Sudah IP53 sehingga tahan debu dan percikan air.
  • Mengusung layar IPS LCD yang cukup cerah dan mendukung refresh rate 90 Hz.
  • Chipset SoC kencang Helio G99 yang cukup menarik di kelasnya harganya.
  • Memiliki kapasitas baterai 5000 mAh yang awet, hingga 26 jam untuk pemutaran multimedia.
  • Dengan kamera belakang 50 MP, Hasil jepretan kamera utama dan kamera depan bagus di kelas harganya.
  • Dilengkapi dengan fitur NFC untuk transaksi non tunai seperti pengisian saldo.

Kekurangan:

  • Fitur fast charging 18 Watt yang lambat, dan butuh sekira 2,5 jam untuk full charging.
  • Belum mendukung perekaman 2K 30 FPS dan 1080p 60 FPS.
  • Belum punya kamera ultra wide yang lebih fungsional ketimbang kamera makro ataupun sensor kedalaman.
  • RAM-nya terbilang kecil yakni 4 GB, kurang bisa mengeluarkan potensi tertinggi Helio G99.
  • Ponsel ini dibanderol di kisaran harga Rp1.499.000 untuk varian RAM 4GB dan ROM 128GB.

4. ZTE Blade V50 Design

Rekomendasi terakhir, yaitu ponsel dari ZTE Blade V50 Design yang memiliki spesifikasi sebagai berikut.

  • Layar:IPS LCD 6.6 inci
  • Chipset: UNISOC Tiger T606
  • RAM/ROM: 8 GB / 128 GB
  • Kamera: 50 MP (wide)2 MP (macro)2 MP (depth)

Kelebihannya:

  • Nyaman digenggam karena memiliki desain bodi tidak tebal (8,3 mm) dan relatif ringan dengan bobot (182 gram).
  • Sudah mengusung layar IPS Full HD+ dengan refresh rate 90 Hz.
  • Chipset SoC UNISOC Tiger T606 dengan performa yang oke untuk permainan atau Game online.
  • Hadir dengan konfigurasi memori 8/128 GB yang bisa diperluas via microSD.
  • Hasil jepretan kamera depan dan kamera belakang cukup bagus di kondisi pencahayaan yang cukup.
  • Baterai tahan lama dan didukung fast charging 22,5 Watt yang cukup kencang.

Kekurangannya:

  • Belum ada IP rating, tidak terjamin daya tahannya terhadap air dan debu.
  • Kecerahan layar untuk penggunaan outdoor kurang oke.
  • Layar belum dilapisi kaca proteksi sehingga rawan terkena goresan benda tajam dan benturan.
  • Belum ada kamera ultra wide untuk opsi foto dengan sudut yang lebar.
  • Ponsel ini dibanderol dengan kisaran harga Rp1.499.000 dengan varian RAM 8GB dan ROM 128GB.

Nah, menarik bukan, ke 4 Hp Android yang rata-rata memiliki harga dibawah Rp. 2 juta memiliki kelebihan dan kekurangannya masing-masing.

Namun rekomendasi tersebut tidak serta merta untuk kamu yang ingin berhemat budget namun masih mencicipi fitur ponsel yang mumpuni untuk menunjang aktivitas sehari-hari sesuai dengan kebutuhan.***

DISCLAIMER : Untuk harga yang tercantum di atas sewaktu-waktu akan mengalami perubahan, oleh sebab itu cek kembali pada laman resmi brand ponsel masing-masing untuk mengikuti harga terbarunya.

Halaman:

Editor: Muhammad Faiz Sultan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah