Bojan Hodak Ambil Sisi Positif Meski Persib Bandung Imbang Lawan Persis: Lebih Baik dari Sebelumnya

- 6 Februari 2024, 09:00 WIB
Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak.
Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak. /

Baca Juga: Ciro Alves Ungkap Biang Kerok Persib Bandung Gagal Menang Lawan Persis, Tidak Ikuti Arahan Pelatih

"Ada hal bagus dari pertandingan tapi ada hal buruknya juga. Hal bagusnya di tiga pertandingan terakhir kami tidak mencetak gol dan bisa mencetak gol. Ini sangat positif," ucap Bojan Hodak.

"Pertahanan seperti saya katakan kami 70 menit bermain bagus, namun setelah itu ada 2-3 kesalahan,” katanya.

Setelah pertandingan melawan Persis Solo ini berakhir, Persib hanya menambah 1 poin di pekan ke 24 ini dan sekarang mengoleksi 41 poin.

Meski gagal menang tim Maung Bandung masih bertahan di peringkat 4 besar klasemen sementara Liga 1 2023/2024.

Berikutnya Persib akan berlaga di pekan 25 menghadapi Barito Putera. Pertandingan ini akan berlangsung pada 21 Februari 2024 mendatang. ***

Halaman:

Editor: Muhammad Faiz Sultan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah