Gemar Naturalisasi, Shin Tae-yong Sebut Aspek Ini Harus Dibenahi di Sepakbola Indonesia

- 9 Maret 2024, 18:30 WIB
Shin Tae-yong jadi pelatih pertama yang membawa Timnas Indonesia melaju ke babak 16 besar Piala Asia
Shin Tae-yong jadi pelatih pertama yang membawa Timnas Indonesia melaju ke babak 16 besar Piala Asia /PSSI.org/

PR GARUT - Shin Tae-yong pelatih timnas Indonesia memiliki sebuah program naturalisasi pemain keturunan yang mentas di luar negri.

Juru taktik asal Korea Selatan tersebut menuturkan ada beberapa aspek yang harus diperbaiki dalam sepakbola Indonesia.

Tidak bisa dipungkiri, semenjak kedatangan Shin Tae-yong Timnas Indonesia kini banyak disegani dunia hingga mengalami kenaikan peringkat FIFA cukup signifikan.

Meski demikian, Shin tae-yong sadar banyak kekurangan di balik perubahan permainan menjanjikan Timnas Indonesia.

Baca Juga: Ngeri! Skuad Timnas Indonesia Asuhan Shin Tae Yong Bisa Full Pemain Naturalisasi, PSSI Langsung Klarifikasi

“Meskipun kami meraih beberapa hasil positif, masih banyak kekurangan yang harus diperbaiki," ujar Shin Tae-yong pada sebuah konferensi pers.

Beberapa aspek kekurangan Timnas Indonesia menurut STY sebagaimana berikut.

1. Fisik Masih Lemah

Tidak bisa dipungkiri selama ini yang menjadi kendala Timnas Garuda ialah fisik yang masih lemah, sehingga perlu adanya peningkatan fisik para pemain.

Halaman:

Editor: Muhammad Faiz Sultan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah