Posisi Penjaga Tahanan Banyak Diminati, Cek Formasi CPNS Tahun 2023 Kejaksaan dan Kemenkumham Berikut

- 19 September 2023, 17:45 WIB
Simak kuota Penjaga Tahanan per provinsi di seleksi CPNS Kemenkumham 2023, khusus lulusan SMA sederajat./
Simak kuota Penjaga Tahanan per provinsi di seleksi CPNS Kemenkumham 2023, khusus lulusan SMA sederajat./ /

PR GARUT - Posisi sebagai penjaga tahanan rupanya banyak diminati masyarakat pada seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) 2023 ini. Untuk melihat formasi yang tersedia bisa simak di bawah.

Seleksi CPNS Tahun 2023 sendiri telah resmi dibuka dan memasuki tahap pendaftaran mulai 19 Spetember - 5 Oktober 2023. Untuk masyarakat yang berminat untuk berkarir di pemerintahan bisa coba mendaftar CPNS 2023 ini.

Tersedia lebih dari 500 ribu formasi untuk Aparatur Sipil Negara (ASN) yang akan dibagi menjadi dua kategori yakni CPNS dan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kontrak (PPPK).

Adapun untuk posisi yang cukup banyak memiliki peminat adalah penjaga tahanan. Penjaga tahanan sendiri masuk dalam kategori CPNS sehingga menawarkan jenjang karir yang lebih panjang di pemerintahan.

Baca Juga: Seleksi CPNS 2023 Resmi Dibuka, Cek Link Pendaftarannya di Sini

Pada seleksi CPNS tahun 2023 sendiri ada dua instansi pemerintah yang membuka lowongan untuk posisi penjaga tahanan yakni Kejaksaan RI dan Kemenkumham.

Kejaksaan RI menyediakan total 2.258 formasi untuk posisi penjaga tahanan, sedangkan Kemenkumham membuka 1.000 formasi. Keduanya ditujukan untuk pelamar dengan kualifikasi lulusan SMA/ SMK sederajat.

Dengan jumlah formasi yang cukup banyak, tentu semakin besar pula kesempatan untuk bisa lolos dalam tahap seleksi CPNS Tahun 2023 ini.

Adapun untuk posisi penjaga tahanan ini sendiri memiliki kualifikasi khusus yang perlu dipenuhi oleh para calon pelamar, misalnya untuk di Kejaksaan RI diperlukan orang dengan kualifikasi:

Halaman:

Editor: Muhammad Faiz Sultan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah