10 Hp Dengan Kualitas Kamera Terbaik, Nomor 7 dan 10 Bisa Saingi iPhone

- 3 Mei 2024, 11:30 WIB
Review iPhone 15 Pro
Review iPhone 15 Pro /Tangkap Layar YouTube/ Dave2D

PR GARUT - Kamera menjadi salah satu fitur utama yang banyak dicari oleh pengguna smartphone modern.

Perkembangan teknologi fotografi telah menghadirkan ponsel-ponsel pintar dengan kemampuan kamera yang semakin canggih, menghasilkan foto-foto berkualitas profesional langsung dari genggaman tangan.

Salah satu indikator yang sering digunakan untuk menilai kualitas kamera smartphone adalah skor yang diberikan oleh DXOMark, situs terkenal yang secara khusus menguji dan menilai kamera smartphone.

Baca Juga: Permudah Aktivitas dengan Samsung Galaxy Tab S6 Lite (2024), Si Tablet Tipis dengan Performa Handal

Ponsel dengan kamera terbaik menonjol dengan berbagai fitur dan teknologi, termasuk konfigurasi kamera ganda, triple camera, quad camera, dan bahkan lebih.

Namun, kebanyakan ponsel dengan skor tinggi dari DXOMark biasanya berada di kelas flagship, yang juga mencerminkan pada harganya yang tidak murah.

1. iPhone 15 Pro Max

Harga: Mulai dari Rp 22.669.000

iPhone 15 Pro Max menempati peringkat pertama sebagai HP dengan kamera terbaik versi DXOMark.

Dilengkapi dengan konfigurasi triple camera, termasuk kamera wide 48 MP, telefoto periskop 12 MP, dan ultrawide 12 MP, serta kamera depan 12 MP. Performanya didukung oleh prosesor Apple A17 Pro dan layar 6.7 inci.

Halaman:

Editor: Muhammad Anasul Huda


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah